VISI DAN MISI MTs SA AL MINA

VISI DAN MISI MTs. SA AL MINA


A. Visi 

"TERWUJUDNYA MADRASAH YANG ISLAMI, HANDAL, TERAMPIL, DAN BERPRESTASI"

Indikator Visi, yaitu:

1. ISLAMI

a. Hafal asmaul husna dan surat-surat pendek.

b. Mampu membaca dengan baik dan benar.

c. Terbiasa menjalankan salat lima waktu dan salat dhuha.

d. Terbiasa menjalankan salat jamaah dan salat sunah muakkad.

e. Siswa gemar bershodaqoh.

f. Mampu mengamalkan fikih ibadah dengan benar.

g. Terbiasa mengucapkan salam dan berjabat tangan dengan sesama warga madrasah.

h. Terbiasa menghargai dan menghormati kepada sesama warga madrasah.

2. HANDAL

a. Mampu bersaing dengan madrasah lainnya.

b. Mampu menghadapi tantangan modernisasi pendidikan.

c. Warga madrasah bersikap kreatif dan inovatif.

3. TERAMPIL

a. Terampil dalam bidang olahraga silat.

b. terampil dalam bidang seni baca Al Quran, seni rebana, dan seni kaligrafi.

c. Terampil dalam baris berbaris.

d. Memiliki life skill dalam hal kepramukaan.

e. Memiliki life skill dalam hal PMR.

f. Memiliki life skill di bidang pertanian dan kewirausahaan.

4.BERPRESTASI

a. Naik kelas 100% secara normatif.

b. Lulus UM 100% dengan peningkatan nilai rata-rata siswa.

c. Memperoleh juara dlam berbagai kompetisi/lomba.

B. Misi

 1. Menyelenggarakan sistem pendidikan islam yang terpadu.

 2. Meningkatkan dan mengembangkan pendidikan, ilmu pengetahuan dan teknologi serta seni.

3. Menanamkan akhlakul karimah dalam setiap aspek kehidupan.

4. Mengembangkan keterampilan, bakat, dan Minat siswa secara dinamis, berkesinambungan dan berprestasi.

5. Menjalin kerjasama yang harmonis dengan instansi pemerintah dan swasta secara masyarakat.

6. Mewujudkan lingkungan madrasah yang sehat dan bersih, indah dan nyaman. 

 





 

 

Komentar

Postingan Populer